Hampir 8 bulan di rumah aja, apakah kulit saya menjadi glowing dan enggak kusam lagi? Ternyata enggak, hihihi....Meski enggak panas-panasan karena libur antar jemput anak ke sekolah dan belanjanya memanfaatkan delivery service, kulit saya tetap aja kering, kusam, dan belang terutama di bagian tubuh yang enggak tertutup pakaian. Banyak faktor yang menyebabkannya. Salah satunya karena saya masih
↧